[RAKYAT BANTU RAKYAT 2.0]
Halo teman-teman‼️
Dalam rangka memfasilitasi masyarakat tuna wisma di Kota Bandung agar memiliki privilise tempat bernaung, kami, Semua Berhak Nyaman kembali hadir dalam Second Project!
Semua Berhak Nyaman sendiri merupakan sebuah kegiatan penggalangan dana untuk memfasilitasi masyarakat tuna wisma di Kota Bandung. Seluruh dana yang terhimpun akan kami salurkan kedalam bentuk:
- Sleeping Bag
- Covid Kit (Surgical Mask, Masker, dan Handsanitizer)
- Makanan
Oleh karena itu, kami membuka pintu selebar mungkin bagi teman-teman yang ingin berdonasi.
Donasi dapat disalurkan melalui :
➡️ Mandiri : 1310017053853 a.n Resy Meilani
➡️ BCA : 2832127338 a.n Resy Meilani
➡️ BRI : 059301017121509 a.n Resy Meilani
➡️ e-Wallet/Dompet digital (GoPay, OVO, Dana, Shopee Pay) : 083843548525 a.n Resy Meilani
Bagi teman-teman yang sudah memberikan donasinya, dapat mengonfirmasi kepada Narahubung dibawah ini:
📞 085314308298 Dalfa
📞 089686582459 Rusydi
Pembukaan donasi dilakukan sampai : 3 Desember 2021
Sedikit bantuanmu sangat berharga bagi mereka! Bersama mengulurkan tangan untuk membantu mereka yang hidup tanpa naungan.